Mahasiswa STP Bandung Paparkan Rencana Pariwisata Berkelanjutan di UNWTO

Vien Dimyati
Mahasiswa STP Bandung Paparkan pariwisata berkelanjutan (Foto : Kemenparekraf)

Stevanus juga mengatakan, ada tiga hal utama yang menjadi tiang utama pelaksanaan pariwisata berkelanjutan. Yaitu pengembangan di sisi kuliner, kesehatan, dan pandangan wisata berkelanjutan sebagai kesempatan bisnis.

Meski demikian, lanjut Stevanus, promosi pariwisata berkelanjutan dapat dilakukan melalui media sosial misalnya melalui aplikasi TikTok.

"Ada beberapa cara promosi yang bisa dilakukan MHI untuk mempromosikan pariwisata berkelanjutan misalnya lewat TikTok. Yaitu melalui penggunaan hashtag terkait paket wisata yang ditawarkan oleh hotel, menggunakan peran influencer, dan memberikan challenge bulanan dengan hadiah yang menarik," katanya.

Stevanus menilai, promosi wisata berkelanjutan dapat menyampaikan pesan secara menarik tidak hanya pada generasi Z, tapi juga pada generasi-generasi di atasnya.

Selain itu, promosi pariwisata berkelanjutan lewat TikTok juga bisa mempromosikan kebersihan hotel dan destinasi wisata serta memviralkan kuliner lokal.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
1 tahun lalu

Bincang Bicara Jadi Forum untuk Perkuat Keberlanjutan Event Kreatif di Jawa Barat

Destinasi
1 tahun lalu

Prabowo Pisah Kemenparekraf, Widiyanti Putri Wardhana dan Teuku Riefky Harsya Jadi Menteri 

Destinasi
1 tahun lalu

Kemenparekaraf di Bawah Pimpinan Sandiaga Salahuddin Uno

Destinasi
1 tahun lalu

Sandiaga Uno Dukung Bekasi Jadi Bagian Ekosistem Kota Kreatif

Buletin
1 tahun lalu

Menparekraf Kunjungi Desa Wisata Labengki di Sulawesi Tenggara

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal