Pulau Bacan Surga Tersembunyi di Maluku Utara

Vien Dimyati
Keindahan Pasir Putih Wayaua di Pulau Bacan (Foto : Instagram)

Pasir Putih Wayaua terletak di Desa Wayaua, Kecamatan Bacan Timur Selatan. Pasir putih Wayaua dan air laut bagaikan kristal. Selain itu, lansekap Pulau Bacan yang berbukit-bukit akan membuat Anda terpesona dengan keindahannya saat di Pasir Putih Wayaua.

"Jika Tidore punya pesona pantai Passi, maka Halsel juga punya, namanya Pasir Putih Wayaua, Bacan Timur Selatan,

Salah satu wisata yg blm banyak di kenal masyarakat luas," tulis Instagram @acanlsp, dikutip Jumat (17/1/2020).

Jika sudah puas menjelajahi wisata bahari yang ada di Pulau Bacan. Anda nuga bisa berwisata sejarah. Di sini juga terdapat keraton Sultan Bacan.

Keraton ini sangat populer dikunjungi wisatawan. Bangunan keraton yang memiliki arsitektur unik ini menyimpan banyak koleksi benda bersejarah.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
2 bulan lalu

Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah

Destinasi
3 bulan lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Destinasi
4 bulan lalu

Nusantara International Convention Exhibition Dibuka Jadi Destinasi MICE Terbaru

Buletin
12 bulan lalu

Viral! Sensasi Kuliner ala Jepang di Kaki Gunung Ciremai

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal