Tak hanya itu, Wandy juga sudah mengimbau kepada masyarakat untuk menjalankan konsep 3M yakni Memakai Masker, Mencuci Tangan dan Menjaga Jarak agar rantai penyebaran Covid-19 terputus.
Sementara, untuk kegiatan sosial budaya berupa seni pertunjukan outdoor indoor juga harus sesuai prosedur, sesuai regulasi yang berlaku.
"Kita verifikasi sarana prasarana terlebih dahulu dan kita berikan rekomendasi agar event itu bisa dipertanggungjawabkan," kata Wandy.