Pesona Tugu Kopiah Emas di Lampung, Dikunjungi Malam Hari Makin Indah!

Syifa Fauziah
Keseruan wisata di Tugu Kopiah Emas (Foto: Instagram @rachmadfajrin_ayin)

Aktivitas seru

Selain mengabadikan momen, banyak orang yang datang ke tempat ini untuk berolahraga atau senam. Memasuki malam hari, biasanya Tugu Kopiah Emas dijadikan sebagai tempat anak muda untuk nongkrong bersama teman-temannya.

Di area tugu juga terdapat banyak pedagang kaki lima yang menjajakan makanan dan minuman. Jadi tak perlu khawatir kelaparan bila datang ke tempat ini. Dan pastinya harga yang ditawarkan juga sangat ramah kantong.

Biaya masuk dan jam operasional

Bagi Anda yang penasaran untuk berkunjung ke tempat ini, Tugu Kopiah Emas dibuka secara umum setiap hari mulai pukul 07.00 – 23.00 waktu setempat.

Tugu Kopiah Emas tidak memungut biaya masuk, namun pengunjung cukup membayar biaya parkir. Untuk motor dikenakan Rp3.000 sementara mobil Rp5.000.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
8 jam lalu

5 Alasan Dubai Wajib Didatangi, Wisatawan Indonesia Approved!

Destinasi
5 hari lalu

Planetarium Jakarta Diserbu Pengunjung di Akhir Masa Libur Tahun Baru 2026

Megapolitan
10 hari lalu

Dishub DKI Terapkan Rekayasa Lalin di Ancol hingga Kota Tua saat Malam Tahun Baru

Destinasi
12 hari lalu

4.200 Orang Padati Kawasan Wisata Kota Tua Jakarta Hari Ini, Banyak Bule Juga!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal