Viral, Pengunjung Kaget Temukan Alat Jahit di Hotel, Netizen Kira Alat Penangkal Hantu 

Syifa Fauziah
Pengunjung Kaget Temukan Alat Jahit di Hotel, Netizen Kira Alat Penangkal Hantu (Foto : Twitter)

Namun postingan itu justru mencuri perhatian. Sebab paket benang jarum yang dimaksud itu merupakan sewing kit. Lantas apa sih sewing kit itu?

Dilansir dari Collin Dictionary, sewing kit merupakan paket kecil yang berisi peralatan menjahit darurat. Di dalam sewing kit itu berisi benang dan jarum. Postingan tersebut langsung viral di Twitter dan mendapat 1.990 likes dan 499 komentar netizen. Netizen menganggap cerita yang dibagikan aku tersebut rekayasa.

"Pernah lihat hotel memang nyediain ini sih, tapi nggak nyangka aja kayak gini doang bisa dibikin cerita horor," komen @aitaka***

"Gue ngakak aja si tadi," kata @dowoo***

"Bukti orang Indonesia paling seneng klenik dan hantu-hantuan," sambung @aris***

"Ini sih aku colongin mulu kalau ada beginian di hotel," kata @baitge***

"Pendongeng kurang andal si lebih tepatnya," ujar @gagitu***

"Orang kita hobi dikibulin pakai cerita horor," timpal @togap***

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
6 hari lalu

Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah

Destinasi
1 bulan lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Destinasi
3 bulan lalu

Nusantara International Convention Exhibition Dibuka Jadi Destinasi MICE Terbaru

Buletin
11 bulan lalu

Viral! Sensasi Kuliner ala Jepang di Kaki Gunung Ciremai

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal