Vision+ Hadirkan Screening dan Talk Show Originals Once Upon a Time in Chinatown di Ubud Food Festival 2022

Siska Permata Sari
Vision+ Hadirkan Screening dan Talk Show Originals Once Upon a Time in Chinatown di Ubud Food Festival (Foto: MNC Media)

Mengajak puluhan bisnis kuliner dari berbagai ide dan rasa yang tersebar di Taman Kuliner, UFF menjadi sorotan penting akhir bulan Juni ini. Makanan, minuman hingga bahan makanan pilihan yang khusus dikurasi oleh tim festival dapat dijumpai selama tiga hari sepanjang festival.

“Dengan membeli tiket terusan untuk 1 hari atau 3 hari, pengunjung dapat menikmati kekenyangan yang luar biasa, menikmati acara masak-memasak di Teater Kuliner, berdiskusi dan mendengar para pakar kuliner di Food for Thought, program anak-anak, hingga memanjakan diri dengan Live Music & Arts yang berisi deretan musisi Bali ternama, Navicula, KIS Band, Soulfood, sanggar Kerta Art dan masih banyak lagi," ujar Ermayanthi, Festival Manager UFF.

Segera unduh aplikasi Vision+ di Google Play Store atau App Store di sini atau kunjungi www.visionplus.id. Untuk informasi lebih lanjut mengenai Vision+, silakan mengikuti akun media sosial resmi Vision+ di @visionplusid (Facebook, Instagram, Twitter, TikTok) atau Whatsapp di 0888 8000 00.

Vision+, Happiness, Anytime, Anywhere!
#Visionplus #UbudFoodFestival2022 #OnceUponaTimeinChinatown

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Film
17 jam lalu

Sinopsis dan Link Nonton Film Horor Rumah Iblis, Eksklusif di VISION+

Film
20 jam lalu

Nadine Alexandra Cerita Persahabatannya di Still Single: Kami Berbeda, Tapi Bikin Lengkap

Film
2 hari lalu

Sinopsis Microdrama Bundadari di VISION+, Seorang Ibu Diberi Kesempatan Kedua demi Lindungi Anaknya

Film
3 hari lalu

Dijodohin Sama Musuh Bebuyutan, Ini Sinopsis Microdrama Deadline Cinta 21+ VISION+

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal