3 Bahan Sederhana Ini Bisa Jadi Pengganti Telur, Kue Tetap Lembut dan Enak

Vien Dimyati
Bahan pengganti telur (Foto : Simplemost)

JAKARTA, iNews.id - Setelah seharian di rumah, tiba-tiba Anda ingin membuat kue lezat dan enak. Tetapi di rumah tidak ada telur.

Jangan khawatir, Anda bisa mengganti telur dengan bahan sederhana lain. Meski tidak memakai telur Anda bisa membuat kue lezat dan enak.

Bahkan Anda bisa menghasilkan tekstur kue yang lembut tanpa mengurangi nilai gizi dari telur. Jadi, Anda jangan putus asa jika di rumah tidak ada telur. Apa saja bahan-bahan tersebut? Berikut ulasannya seperti dikutip melalui Simplemost, Kamis (9/4/2020).

Biji Rami

Flax seed atau biji Rami sangat kaya lemak tak jenuh tunggal dan lemak tak jenuh ganda. Di dalamnya terdapat asam lemak omega 3 yang penting untuk menjaga jantung.

Biji Rami bisa menjadi salah satu pengganti telur terbaik. Apalagi jika Anda ingin membuat kue panggang. Biji rami bisa menjadi pengganti telur. Cocok bagi Anda yang ingin membuat roti, pancake, hingga kue. Anda akan memiliki bonus nutrisi bergizi dari biji rami.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Megapolitan
22 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Kuliner
2 bulan lalu

Li Lian Park Hyatt Hadirkan Kuliner Khas Kanton Menggugah Selera, Wajib Dicoba!

Kuliner
2 bulan lalu

Sensasi Restoran Li Lian di Park Hyatt Jakarta, Manjakan Pengunjung

Kuliner
2 bulan lalu

Kari Otentik Jepang Bisa Halal Juga Kok, Ini Caranya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal