5 Tips Mudah Mendaki Gunung bagi Pemula

Siska Permata Sari
Tips mendaki Gunung Prau (Foto: MNC Media)

JAKARTA, iNews.id - Kegiatan naik gunung merupakan salah satu aktivitas yang disukai masyarakat belakangan ini, terlebih anak muda. Bukan hanya sekadar menikmati pemandangan alamnya yang indah, kegiatan ini juga dinilai dapat melatih mental, kesabaran, dan digadang-gadang dapat mengubah hidup seseorang.

Akan tetapi, bagi mereka yang ingin mendaki gunung namun belum pernah mencoba sebelumnya, hal ini menjadi sulit.

Sekretaris Jenderal DPP Asosiasi Pemandu Gunung Indonesia (APGI), Rahman Mukhlis membeberkan karakteristik gunung yang layak untuk disambangi para pemula. "Untuk para pemula, saya sarankan untuk mendaki gunung yang medannya mudah dilalui,” kata Rahman seperti dikutip Okezone, Kamis (7/4/2022).

Nah, bagi Anda yang ingin mendaki gunung tetapi masih pemula, coba ikuti langkah berikut:

Rutin Berolahraga

Minimal sebulan sebelum melakukan pendakian sebaiknya rutin berolahraga. Stamina yang kuat dan badan yang segar diperlukan saat mendaki. Berolahraga dapat mempersiapkan tenaga untuk medan yang tidak biasa saat mendaki. Pilihan olahraga yang dapat anda lakukan seperti bermain sepeda atau berlari di jalanan atau lokasi yang menanjak.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
21 jam lalu

Merancang dan Mewujudkan Liburan 2026 Lebih Mudah melalui Paylater

Destinasi
3 hari lalu

Resolusi Liburan 2026: Tetap Aktif, Nyaman, dan Terkoneksi di Setiap Perjalanan

Destinasi
4 hari lalu

Langkah Nyata Mewujudkan Resolusi Liburan Tanpa Mengorbankan Anggaran

Megapolitan
4 hari lalu

Dishub DKI Terapkan Rekayasa Lalin di Ancol hingga Kota Tua saat Malam Tahun Baru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal