Bikin Crepes Amburadul, Isman Masuk Pressure Test MasterChef Indonesia

Siska Permata Sari
Isman masuk Pressure Test MasterChef Indonesia. (Foto: RCTI)

Di challenge ini, ada dua orang yang harus masuk ke Pressure Test. Dua orang itu, yakni Nindy dan Yuri.

Setelah usai, kompetisi dilanjutkan dengan challenge kedua, di mana para peserta yang masih aman ditantang untuk membuat crepes. Sayangnya di challenge kedua ini, banyak peserta yang gagal.

Salah satunya adalah Isman yang kreasi crepes miliknya dinilai amburadul. “Rasanya enggak terlalu nyambung,” ucap Chef Renatta Moeloek. 

Komentar pedas juga dilontarkan oleh Chef Juna dan Chef Arnold, sehingga mengantarkan Isman menuju Pressure Test. Tidak sendiri, Isman juga menyusul Nindy dan Yuri bersama dengan Yuli (Umi), Mariska, serta Risma, sehingga ada enam orang di babak Pressure Test.

Di babak inilah enam peserta ditantang membuat laksa. Challenge kali ini adalah Duplicate Dish atau meniru menu laksa yang telah disiapkan para juri.

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Kuliner
19 jam lalu

Ujian Kekompakan di Offsite Challenge Basarnas, MasterChef Indonesia Season 13 Episode 7 Penuh Tantangan!

Kuliner
16 hari lalu

Bootcamp MasterChef Indonesia Season 13 Dimulai, Tantangan Sederhana Bikin Panik Kontestan!

Kuliner
23 hari lalu

Formasi Baru! Chef Juna Ditemani 2 Juri Profesional di MasterChef Indonesia Season 13

Film
3 bulan lalu

Cut Syifa Jadi Chef di Sinetron Cinta Sepenuh Jiwa, Tonton di RCTI!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal