4 Cara Membuat Buket Snack Paling Simpel, Cocok Dijadikan Hadiah

Vien Dimyati
Cara Membuat Buket Snack cantik dan gampang (Foto: Pinterest)

JAKARTA, iNews.id - Cara membuat buket snack tidak terlalu sulit untuk dikreasikan di rumah. Anda tidak harus mengeluarkan budget besar untuk membeli buket snack.

Ya, hadiah berupa karangan bunga ini terbuat dari berbagai macam jenis makanan. Bisa berupa cokelat, biskuit, permen, dan lainnya. Jadi, hadiah unik dan menarik ini bisa Anda kreasikan dan diberikan kepada orang tersayang atau terdekat.

Tidak terlalu sulit untuk membuatnya. Sebab, berbagai jenis makanan tersebut dirangkai semenarik mungkin dan disulap menjadi buket bunga.

Untuk membuat buket snack, Anda hanya membutuhkan bahan utama berupa snack. Kemudian, membutuhkan alat-alat, seperti gunting, kardus, pita, kain flanel, atau chellophane paper. Bisa juga menggunakan kertas kado, lem tembak atau double tape.

Penasaran ingin tahu cara membuat buket snack yang cantik dan menarik untuk diberikan kepada orang tersayang? Berikut ulasannya dirangkum pada Jumat (25/2/2022).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Health
13 jam lalu

Makan Cokelat Bisa Bikin Panjang Umur, Mitos atau Fakta? Ini Penjelasannya

Health
19 hari lalu

Fuji Didiagnosis ADHD, Dilarang Makan Cokelat Banyak-Banyak!

Megapolitan
23 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Kuliner
2 bulan lalu

Li Lian Park Hyatt Hadirkan Kuliner Khas Kanton Menggugah Selera, Wajib Dicoba!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal