Cara Memilih Durian Musang King Asli Malaysia, Enak dan Legit Bikin Nagih 

Siska Permata Sari
Mencicipi durian musang (Foto: Instagram @ddurian)

Untuk pergi ke ‘kawasan durian’ tersebut, wisatawan harus menempuh perjalanan darat sekira 2-3 jam dari pusat Kuala Lumpur. Di sepanjang jalan kawasan Bentong dan Raub itulah terdapat banyak perkebunan durian.

Salah satunya, yakni Jimmy Durian Orchard yang terletak di Bentong, Pahang, Malaysia. Wisatawan bisa berkunjung ke perkebunan atau dusun durian tersebut dan menikmati durian langsung dari kebunnya. 

“Untuk harga, kalau Musang King rata-rata itu bisa RM70 satu kilogram. Kalau bukan musimnya dan lagi jarang, bisa sampai RM100 (per kilo),” ujarnya.

Lain halnya jika musim durian telah tiba. Pada musim panen durian, yakni pada Juli, harga durian Musang King bisa jauh lebih murah. “Kalau lagi musim itu bisa RM38,” kata Rusli.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Megapolitan
28 hari lalu

Situasi Terkini Area Kuliner di Kalibata usai Dibakar Buntut 2 Matel Tewas Dikeroyok

Internasional
1 bulan lalu

Ini Komentar Mentan Malaysia soal Protes Indonesia Durian Bakal Jadi Buah Nasional

Internasional
1 bulan lalu

Malaysia Bakal Klaim Durian atau Nanas sebagai Buah Nasional

Kuliner
2 bulan lalu

Geger! Malaysia Klaim Durian Jadi Buah Nasional, Ini Faktanya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal