Ide Kulineran di Bandung, Ada Batagor Legendaris hingga Resto Bioskop

Vien Dimyati
Kulineran di Bandung (Foto : Instagram)

Kopi Ireng

Bagi penikmat kopi, wajib mengunjungi tempat ini. Rasa kopinya pas karena dibuat oleh barista berpengalaman. Minum kopi sambil menikmati suasana Bandung yang dingin, menjadi perpaduan yang mengesankan.

Memasuki tempat ini, Anda akan disuguhkan dengan bangunan berbentuk Joglo. Pemandangan di sini makin Instagramable saat malam. Anda dapat menikmati suasana Kota Bandung yang gemerlap.

Batagor Hanjuang

Wisata ke Bandung tanpa mencicipi batagor seperti ada yang kurang. Bakso tahu goreng ini biasa tersaji dengan bumbu kacang. Maka itu, Anda wajib mengunjungi Batagor Hanjuang yang legendaris.

Di antara banyaknya kuliner kaki lima di Bandung, Batagor Hanjuang adalah paling populer. Batagor ini bisa ditemukan di belakang Istana Plaza. Tempatnya asyik bisa untuk tongkrongan.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
2 bulan lalu

Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah

Destinasi
3 bulan lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Destinasi
4 bulan lalu

Nusantara International Convention Exhibition Dibuka Jadi Destinasi MICE Terbaru

Nasional
4 bulan lalu

Bandara Husein Sastranegara Bakal Buka 5 Rute Baru, Dongkrak Wisata Bandung

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal