Kronologi Lengkap Baker dan Netizen Diduga Sindir Pastry Kaki Lima, Endingnya Minta Maaf

Wiwie Heryani
Pastry viral di X. (Foto: X)

Baker dan Netizen Minta Maaf

Paham semakin banyak netizen yang menyerang secara personal kepada si baker dan netizen, keduanya menyampaikan permintaan maaf. 

Si baker dalam pernyataan maafnya menegaskan kalau dirinya tidak ada maksud menjelekkan produk orang lain. Dia bahkan sering repost produk lain yang dijual di X. 

"Halo selamat siang. Mohon maaf sebesar-besarnya, ya. Saya tidak ada maksud menjelekkan produk dan jualan orang lain. Saya pun sering repost produk-produk lain yang dijual di X ini. Sekali lagi, maaf ya. Semoga makin lancar usahanya," ujar si baker. 

Hal serupa juga disampaikan netizen @Wid*** yang memiliki followers 191,1 ribu di X. Apa katanya? 

"Terkait hal ini, saya mohon maaf yang sebesar-besarnya. Demi apa pun gak ada maksud buat menjatuhkan atau menjelekkan dagangan orang," katanya. 

Dia melanjutkan, "Murni kesilapan dan kesalahan saya yang terlalu penasaran dan salah menyimpulkan. Sekali lagi mohon maaf, kedepannya akan lebih hati-hati dalam berkomentar." 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Kuliner
5 bulan lalu

Viral Mi Tek-Tek Kuah Matcha di Bandung, Netizen Muak! 

Mobil
5 bulan lalu

Viral Warga Depok Minta Bantuan Damkar Ambilkan Uang Rp5.000 di Selokan, Netizen: Ini Keterlaluan

Seleb
5 bulan lalu

Viral Foto Sule dengan Wanita Berkebaya Putih, Pacar Baru?

Soccer
5 bulan lalu

Viral Cristiano Ronaldo Cat Kuku Kaki Hitam Ikuti Mike Tyson, Alasannya Mengejutkan!

Megapolitan
37 menit lalu

Viral Ormas dan Debt Collector Bentrok di Cengkareng Jakbar gegara Salah Paham

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal