Liburan Akhir Tahun: Flash Sale Lido Lake Resort by MNC Hotel, Pesta Kembang Api & Bertualang di Suspension Bridge

Siska Permata Sari
Rekomendasi hotel liburan akhir tahun di Lido Lake Resort (Foto: MNC Media)

Banyak aktivitas yang bisa Anda lakukan ketika memilih Lido Lake Resort by MNC Hotel sebagai destinasi liburan. Salah satunya Anda bisa menikmati petualangan di Lido Adventure Park yang merupakan kawasan outbound di Lido, Bogor, dan akan menjadi yang terbesar di Asia Tenggara.

Di sini, Anda bisa menikmati petualangan dengan berbagai pilihan wahana outbound yang memiliki area hutan pinus dan danau Lido. Mulai dari flying fox sepanjang 300 meter, sky bike sepanjang 200 meter, high rope, kayaking di danau, hingga Lido Suspension Bridge sepanjang 200 meter yang bisa menjadi pilihan aktivitas Anda selama belibur di Lido, Bogor.

Selain itu, Anda bisa mengajak si kecil belajar berinteraksi dengan satwa lucu, seperti rusa tutul, kelinci, angsa, dan masih banyak lagi. Kawasan Lido bisa menjadi tempat terbaik bagi Anda yang ingin berfoto dengan latar belakang Gunung Salak dan Gunung Gede-Pangrango sambil berkeliling dengan sepeda atau buggy car yang telah disediakan dan bisa disewa.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Megapolitan
28 hari lalu

Lido Lake Resort Bagikan Cara Jitu Pasarkan UMKM di Media Sosial dan Marketplace

Destinasi
30 hari lalu

5 Destinasi Wisata di Banyuwang, Liburan Murah Tidak Bikin Kantong Jebol

Destinasi
2 bulan lalu

MNC Tourism dan MNC Peduli Gelar Grand Final CSR Edukatif, Seru dan Bermanfaat!

Belanja
2 bulan lalu

Intip Keseruan Roadshow CSR Edukatif MNC Tourism & MNC Peduli di SMAN 1 Caringin

Destinasi
2 bulan lalu

Nusantara International Convention Exhibition Dibuka Jadi Destinasi MICE Terbaru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal