Menu Sahur dengan Masakan Khas China, Cicipi Kung Pao Kembang Kol

Vien Dimyati
Lezatnya kung pao kembang kol. (Foto: Tasty)

JAKARTA, iNews.id - Kembang kol atau bunga kol memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Salah satunya bermanfaat untuk pencernaan. Tidak heran jika banyak orang menyukai sayuran berwarna putih ini.

Biasanya kembang kol dimasak dengan cara ditumis. Kali ini, Anda dapat memilih kembang kol dijadikan masakan khas China, kung pao. 

Biasanya bahan utama kung pao adalah ayam. Anda dapat mengubahnya dengan bunga brokoli. Sangat cocok dijadikan hidangan santap sahur dengan keluarga.

Lantas, apa saja resep dan cara mengolahnya? Berikut ulasan iNews.id, dikutip melalui Tasty, Kamis (31/5/2018)

Bahan untuk empat porsi

1 cangkir (125 g) tepung serbaguna
1 sendok teh soda kue
1 ½ gelas (360 mL) susu kedelai atau air
1 kembang kol, dipotong menjadi kuntum bunga kecil

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Nasional
9 bulan lalu

Park Hyatt Jakarta dan MNC Peduli Berbagi Kebahagiaan Ramadhan Bersama Panti Asuhan Al-Kahfi

Muslim
10 bulan lalu

Semarak Keberkahan Ramadan, iNews Gandeng Bank Mandiri Gelar Tabligh Akbar di Purwakarta

Muslim
10 bulan lalu

Bank Mandiri Gelar Syiar Ramadan di Destinasi Wisata Religi Purwakarta

Destinasi
10 bulan lalu

Nikmatnya Buka Puasa Sepuasnya dengan 101 Menu di Swiss-Belinn Tunjungan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal