Penuhi Nutrisi Anak dengan Makanan Sehat dan Susu untuk Dukung Tumbuh Kembang

Vien Dimyati
Penuhi nutrisi anak untuk dukung tumbuh kembangnya (Foto: Ist)

JAKARTA, iNews.id - Ada banyak makanan sehat yang memiliki nutrisi tinggi untuk diberikan kepada anak. Tidak hanya susu, tapi buah dan sayuran juga sangat penting dalam mendukung tumbuh kembang anak.

Salah satunya susu yang merupakan sumber baik kalsium, vitamin D, dan protein. Susu harus ada ada dalam menu makanan si kecil. Faktanya, kebanyakan anak seharusnya minum susu sebanyak 2-4 gelas setiap harinya.

Namun sayangnya masih banyak anak di Indonesia yang belum mendapatkan akses nutrisi dengan baik. Maka itu, diperlukan dukungan dalam pemenuhan akses nutrisi bagi anak Indonesia.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Health
7 hari lalu

Rahasia Rizky Ridho Jaga Stamina di Lapangan, Nutrisi Lengkap Kuncinya!

Health
2 bulan lalu

Ciri-Ciri Makanan Tidak Layak Konsumsi, Bukan cuma Bau Basi!

Kuliner
2 bulan lalu

Ciri-Ciri Udang Terkontaminasi Zat Radioaktif Caesium-137, Kamu Wajib Tahu! 

Health
4 bulan lalu

Tingkatkan Kesehatan Tubuhmu dengan Superfood! Manfaat yang Tidak Bisa Kamu Abaikan!

Health
5 bulan lalu

7 Makanan Sehat Pengganti Soda dan Permen untuk Gaya Hidup Lebih Sehat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal