5 Resep Sambal Bawang Kekinian yang Menggugah Selera

Siska Permata Sari
Resep sambal bawang kekinian yang mudah dibuat (Foto: Instagram@dapur_susmi)

2. Sambal bawang ala Bu Rudy

Resep sambal bawang kekinian di urutan berikutnya mirip dengan rasa sambal bawang Bu Rudy yang terkenal itu. Untuk membuatnya, Anda memerlukan bahan-bahan dan melakukan langkah-langkah berikut ini:

Bahan-bahan:

* 100 gr cabai rawit hijau 
* 5  cabai merah 
* 10 bawang merah 
* 2 bawang putih 
* 1 sdm gula pasir 
* 1/2 st kaldu bubuk 
* 1/4 st garam 
* 1 st penyedap
* 200 ml minyak goreng

Cara membuat:

1. Pertama, goreng 5 bawang merah, bawang putih, dan cabai hingga setengah matang.
2. Lalu blender atau ulek kasar bahan-bahan tadi.
3. Iris halus 5 bawang merah sisanya. Lalu tumis hingga harum.
5. Jika sudah, masukkan sambal dan semua bumbu. Tunggu tanak dan dinginkan untuk disimpan dalam wadah tertutup.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Nasional
5 hari lalu

Daftar Harga Bahan Pangan 12 November: Bawang-Minyak Goreng Naik, Daging Ayam Ras Turun

Makro
2 bulan lalu

BPS Catat Inflasi September 2025 Tembus 0,21% gegara Harga Cabai hingga Perhiasan

Nasional
2 bulan lalu

Daftar Harga Pangan 21 September: Bawang-Cabai Naik, Beras Turun

Nasional
2 bulan lalu

Daftar Harga Pangan 10 September: Beras-Cabai Naik, Bawang Turun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news