Sandiaga Uno Minta Perajin Perak Kotagede Manfaatkan Pasar Online

Siska Permata Sari
Sandiaga Uno mengunjungi sentra kerajinan perak Kotagede, Yogyakarta (Foto: MNC Media)

Rumah produksi perak yang berlokasi di Jalan Kebohan KG 3/547, Purbayan, Kotagede, Yogyakarta itu diungkapkannya, merekrut sebanyak 60 orang tenaga kerja sebelum pandemi Covid-19.

"Saya kemarin menonton Eid Al Fitr Creative and Tourism (ECT) Expo 2021, nah kita buat yang serupa untuk silvernya Kotagede dan ini bisa kita jadikan satu potensi untuk membuka pasar," kata Sandiaga Uno.

"Dan saya berharap dengan kunjungan kita ke sini ada dua hal, pertama kita akan ciptakan konten yang berhubungan dengan storynomic, sehingga mudah-mudahan silver ini dan cerita tentang perak Kotagede ini bisa menjadi tech invention, bisa kembali lagi menjadi trending (populer)," ujarnya.

Terkait hal tersebut, dirinya rela menjadi model dari beragam produk karya pengrajin sentra perak Kotagede ke depannya. 

Satu di antaranya adalah ukiran perak seharga Rp1,4 juta yang pegangnya. Ukiran perak yang dibuat selama tujuh hari itu katanya tak boleh ditawar. 

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Destinasi
5 hari lalu

Ada Atraksi Pesawat di Aero Sport Fest 2025 Tanjung Lesung, Intip Keseruannya!

Destinasi
9 hari lalu

Viral Open Trip ke Bantar Gebang, Biaya mulai dari Rp99.900!

Destinasi
11 hari lalu

Di Balik Sunyi Puhsarang, Destinasi Religi Menyimpan Jejak Sejarah

Destinasi
13 hari lalu

7 Destinasi Wisata Favorit Arab Saudi, Wajib Masuk Wishlist!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal