Sukses Lewati Audisi, Ini 22 Peserta yang Siap Berjuang di Galeri MasterChef Indonesia Season 9

Ahmad Haidir
Hasyim Ashari
Sebanyak 22 Peserta siap berjuang di galeri MasterChef Indonesia season 9 (Foto: Instagram)

3 Peserta Harus Pulang

Sementara itu, ada juga peserta yang harus mengubur mimpinya untuk berkompetisi di MasterChef Indonesia Season 9. Sebanyak tiga peserta yang gagal lolos ke babak galeri yaitu Bella, Pebby, dan Jory.

Dari semua hidangan peserta, hidangan milik Bella, Pebby, dan Jory tidak berhasil memuaskan ketiga dewan juri.

Saat penilaian, hidangan Bella, Peby, dan Jory dinilai tidak begitu bagus. Terutama Chef Juna yang kecewa dengan masakan ketiga peserta tersebut.

Bella menjadi peserta pertama yang harus mengubur impiannya untuk melaju ke babak galeri. Lalu, peserta yang gagal disusul oleh Peby dan juga Jory.

Dengan demikian total 22 peserta yang lolos ke babak Galeri untuk bertarung mempertahankan posisi mereka di MasterChef Indonesia Season 9 yang ditayangkan Minggu (29/1/2022) pukul 17.00 WIB hanya di RCTI.

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Film
1 bulan lalu

Cut Syifa Jadi Chef di Sinetron Cinta Sepenuh Jiwa, Tonton di RCTI!

Seleb
2 bulan lalu

Selamat! Kiki MasterChef Umumkan Segera Menikah, Calon Istri Disorot

Kuliner
4 bulan lalu

Siap Bersaing di Galeri MasterChef Indonesia? Ikuti Audisinya Sekarang!

Seleb
5 bulan lalu

Selamat! Fajar dan Zahra MasterChef Indonesia Resmi Menikah

Seleb
5 bulan lalu

Fajar Pemenang MasterChef Indonesia Segera Nikahi Zahra, Kapan?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal