Viral Pasangan Pengantin Gelar Pesta Pernikahan dengan Sajian Mi Instan, Netizen: Asli Ini Asyik!

Wiwie Heryani
Pasangan Pengantin Gelar Pesta Pernikahan dengan Sajian Mi Instan (Foto: TikTok)

“Indomie di rumah❌
Indomie di wedding party✅," tulis keterangan video yang diunggah di akun TikTok tersebut. 

Dalam video tersebut, terlihat mi instan dengan berbagai jenis rasa disajikan di stand makanan di pesta pernikahan. 

Nantinya, tamu yang ingin mencicipi mi instan tersebut bisa memilih rasa yang mereka suka, dan langsung dimasak di situ dan di saat itu juga. 

Bahkan, agar lebih menggugah selera, di stand mi instan tersebut juga disediakan bakso, sayur, dan telur yang bisa dipilih sebagai pendamping hidangan mi instan yang dipilih para tamu. 

Video berdurasi 18 detik itu lantas viral dan banjir komentar dari netizen. Banyak yang justru terinspirasi untuk menyajikan menu mie instan untuk pernikahan mereka. 

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Seleb
4 jam lalu

Inara Rusli Pastikan Ada Wali saat Nikah Siri dengan Insanul Fahmi!

Seleb
5 jam lalu

Viral Prilly Latuconsina Ngaku Tak Pernah Selingkuh, Alasannya Mengejutkan!

Seleb
6 jam lalu

Respons Mengejutkan Ibrahim Risyad usai Video Tak Izinkan Istri Jadi IRT Viral

Megapolitan
7 jam lalu

Viral Aksi Pesepeda Perempuan Adang Pemotor di Jalur Sepeda Jalan Sudirman

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal