Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Daftar Webinar Gratis MNC Sekuritas The Hidden Game: Strategi Trader Profesional di Balik Bid dan Offer
Advertisement . Scroll to see content

3 Tips Berwakaf Digital yang Praktis dan Amanah di Aplikasi MotionTrade

Selasa, 09 Agustus 2022 - 16:15:00 WIB
3 Tips Berwakaf Digital yang Praktis dan Amanah di Aplikasi MotionTrade
3 tips berwakaf digital yang praktis dan amanah di aplikasi MotionTrade. Foto: MNC Media
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - MNC Sekuritas merupakan unit bisnis dari PT MNC Kapital Indonesia Tbk (BCAP) dan perusahaan sekuritas terbaik yang memiliki reputasi serta mendapat beragam penghargaan. Bukan hanya menyediakan layanan investasi saham yang konvensional, MNC Sekuritas juga dapat memfasilitasi investasi saham sesuai prinsip syariah.

Manusia merupakan makhluk sosial yang bergantung satu dengan yang lain, sehingga sudah sewajarnya memiliki naluri untuk saling berbagi. Berbagi kepada sesama dapat diwujudkan melalui berbagai cara, salah satunya, yaitu dengan wakaf

Di era digitalisasi seperti saat ini, MotionTrade menyediakan MNC Wakafku untuk memudahkan masyarakat menyalurkan wakaf secara digital berupa saham, uang, atau surat-surat berharga. Namun, sebelum melakukan wakaf digital, Anda perlu memperhatikan 3 tips dari MotionTrade agar berwakaf menjadi praktis dan amanah, antara lain:

1. Pilih Lembaga Perantara dan Pengelola Wakaf yang Terpercaya

Sebelum memberikan wakaf, Anda sebagai penyalur wakaf atau disebut wikif, tentunya perlu mengenali lembaga pengelola wakaf yang memiliki izin resmi untuk mengadakan donasi wakaf di Indonesia, seperti Badan Wakaf Indonesia (BWI) dan Rumah Zakat. Kedua lembaga tersebut telah bekerja sama dengan MNC Sekuritas.

MNC Sekuritas memiliki program MNC Wakafku dimana investor dapat memberikan wakaf berupa saham syariah melalui aplikasi MotionTrade. Nantinya, wakaf saham tersebut akan disalurkan sesuai peruntukkan yang Anda pilih melalui Badan Wakaf Indonesia (BWI) atau Rumah Zakat.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut