5 Unsur Penunjang Ekonomi Biru, Program Strategis Ganjar Pranowo & Mahfud MD!
4. Pengembangan Infrastruktur Maritim
Untuk mendukung sektor maritim, Ganjar menekankan perlunya pembangunan infrastruktur yang memadai, termasuk penyediaan cold storage dan fasilitas pendukung lainnya.
5. Regulasi yang Mendukung
Ganjar mengakui masih banyaknya keluhan dari nelayan terkait perizinan dan regulasi ekonomi biru. Ia berencana untuk menyederhanakan proses perizinan dan mengatur kebijakan yang lebih mendukung sektor maritim.
Ganjar Pranowo berambisi menjadikan ekonomi biru sebagai fokus utama dalam pengembangan ekonomi Indonesia, dengan keyakinan bahwa ini akan menjadi masa depan ekonomi nasional yang berkelanjutan dan sejahtera.
Pendekatan ini menunjukkan visi Ganjar-Mahfud yang inklusif dan progresif, bertujuan untuk memanfaatkan potensi maritim Indonesia secara optimal.
Editor: Puti Aini Yasmin