Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Timnas Indonesia U-17 Dibantai Brasil 0-4, Begini Reaksi Erick Thohir
Advertisement . Scroll to see content

Erick Thohir Wanti-wanti Adanya Perang Tarif: Dunia Makin Tajam dan Kejam

Senin, 06 Mei 2024 - 07:39:00 WIB
Erick Thohir Wanti-wanti Adanya Perang Tarif: Dunia Makin Tajam dan Kejam
Erick Thohir wanti-wanti perang tarif (Foto: Suparjo)
Advertisement . Scroll to see content

“Kita melihat akan ada perang tarif, antara Eropa, China, Amerika, bukan tidak mungkin nanti kita ditarifkan barang kita, maka tadi trade yang selama ini kita surplus bisa tertekan,” ujar Erick, ditulis Senin (6/5/2024).

“Di sini lah hal-hal tak mudah, ekonomi menjadi sebuah kepastian dan persaingan dunia makin tajam dan kejam,” tutur dia. 

Erick menekankan, ekonomi adalah sebuah kondisi yang kepastian dan terus menantang ke depannya. Sehingga, antisipasi dampak buruk dari gejolak ekonomi global, Indonesia perlu mengambil langkah-langkah strategis. 

“Bagaimana kita bisa lebih baik lagi, kenapa? Karena kalau lihat global kita ini globalisasi makin serem, kita lihat bagaimana tahun depan ekonomi ini cukup menantang,” ucap Erick.

Editor: Puti Aini Yasmin

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut