Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : IHSG Hari Ini Ditutup Terkoreksi Tipis ke 8.391, DSSA-HDFA Pimpin Top Losers
Advertisement . Scroll to see content

Fore Kopi IPO, Incar Dana Segar hingga Rp379,76 Miliar

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:53:00 WIB
Fore Kopi IPO, Incar Dana Segar hingga Rp379,76 Miliar
PT Fore Kopi Indonesia Tbk (FORE) bersiap menggelar IPO di BEI. Manajemen mengincar total dana IPO sebanyak maksimal Rp379,76 miliar. (Foto: Dok. Fore Kopi Indonesia)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - PT Fore Kopi Indonesia Tbk (FORE) bersiap menggelar penawaran umum perdana saham (IPO) di Bursa Efek Indonesia (BEI). Sebagai tahapan awal, FORE menggelar bookbuilding atau penawaran awal dengan harga Rp160-202 per saham.

Dalam prospektus yang diterbitkan, Rabu (19/3/2025), perseroan melepas 1,88 miliar saham ke publik dengan nilai nominal Rp70 per saham. Manajemen mengincar total dana IPO sebanyak maksimal Rp379,76 miliar.

Masa bookbuilding dimulai sejak 19 Maret-21 Maret 2025. Sementara periode offering baru akan dilaksanakan pada 26 Maret - 9 April 2025.

FORE menunjuk PT Mandiri Sekuritas, dan PT Henan Putihrai Sekuritas sebagai penjamin pelaksana emisi efek.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut