Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kebiasaan Konsumen Berevolusi, Angela Tanoesoedibjo Ungkap Peluang Baru
Advertisement . Scroll to see content

Harga Beras Bulog Naik Jelang Ramadan, Tembus Rp10.000 per Kg

Selasa, 14 Maret 2023 - 13:35:00 WIB
Harga Beras Bulog Naik Jelang Ramadan, Tembus Rp10.000 per Kg
Harga beras hingga saat ini masih mengalami kenaikan. Salah satunya beras Bulog di Pasar Tradisional Pasar Minggu menembus Rp10.000 per kg. (Foto: Advenia Elisabeth)
Advertisement . Scroll to see content

Sementara itu, harga beras jenis lain juga mengalami kenaikan, seperti jenis medium kini sudah tembus di atas Rp9.000 per kg tergantung merek. Kemudian, jenis premium tembus di atas Rp10.000 per kg. 

Dia menjelaskan, kenaikan harga beras tersebut berimbas kepada penurunan permintaan. Sebelum adanya kenaikan, langganannya kerap membeli sebanyak 10 kg, namun kini dikurangi menjadi 5 kg. 

"Karena mahal itu, dikurang-kurangin (jumlah pembeliannya). Misal biasa beli 10 kg jadi cuma 5kg," ucapnya.

Kusman berharap, pemerintah bisa mengatur pendistribusian beras agar stok terus tersedia maksimal, sehingga dengan begitu harga di tingkat konsumen bisa terjaga. 

Editor: Aditya Pratama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut