Heboh Stok BBM di Sejumlah SPBU Shell Kosong, Ini Penjelasan Manajemen
Jumat, 31 Januari 2025 - 17:48:00 WIB
Kelangkaan BBM di SPBU Shell sebelumnya ramai dibicarakan netizen di berbagai platform media sosial, dan paling ramai dibahas di X. Salah satu akun menyebut bahwa stok BBM di 5 SPBU Shell yang dia datangi hari ini kosong.
"Sudah 5 SPBU Shell dijalani, kosong semua," cuit akun X @Kaban*****.
Hal ini juga disampaikan netizen X lainnya yang mengalami hal serupa
"Masalahnya udh banyak yg kosong. Di bekasi jkt jg aku blm nemu lg yg ready stock. Kmrn lewat dr jakut ke bekasi, ada kali 6 spbu shell kosong semua," cuit akun X @japcha***.
Editor: Aditya Pratama