Kereta Cepat Whoosh Tak Jadi Dilengkapi Wifi, Ini Alasannya Menurut KCIC
Rabu, 18 Oktober 2023 - 06:31:00 WIB
"Harus pakai antena. Semua operator seluruhnya ingin memasang. Hanya masalah posisinya di mana saat ini sedang kita survei," tuturnua.
Sebelumnya, PT KCIC mengatakan bahwa pihaknya akan mengupayakan adanya wifi pada kereta cepat Whoosh. Hal ini dilakukan lantaran adanya keluhan masyarakat soal susah sinyal dalam perjalanan dari Jakarta-Bandung atau sebaliknya.
Hal tersebut diungkapkan Manager Corporate Communication KCIC Emir Monti saat ditemui di Stasiun KCIC Halim, Jumat (13/10/2023).
"Terkait sinyal memang kita nanti mengupayakan ada WiFi di perjalanan untuk kemudahan penumpang dalam berkomunikasi," kata Emir.
Editor: Puti Aini Yasmin