Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Penjualan Mobil Penuh Tantangan, Ini Strategi ACC
Advertisement . Scroll to see content

Kunjungi Maros, Sandiaga Uno Fasilitasi Akses Pembiayaan Desa Wisata

Minggu, 05 Maret 2023 - 16:57:00 WIB
Kunjungi Maros, Sandiaga Uno Fasilitasi Akses Pembiayaan Desa Wisata
Menparekraf Sandiaga Uno membuka program Fasilitasi Akses Pembiayaan bagi Desa Wisata di Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan. (Foto: Dok. Kemenparekraf)
Advertisement . Scroll to see content

Dalam kesempatan itu, Direktur Keuangan dan Operasional PT SMF, Bonai Subiakto menuturkan, akses pembiayaan ini nantinya akan bekerja sama dengan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) dengan besar pinjaman berkisar antara Rp80 juta-Rp100 juta tanpa jaminan dengan jangka waktu cicilan hingga 10 tahun. 

"Jadi ada pemberdayaan juga di sini untuk BUMDes dalam membantu masyarakat yang akan mendapatkan bantuan dari kita," kata dia.

Sementara itu. Deputi Bidang Industri dan Investasi Kemenparekraf/Baparekraf, Rizki Handayani menambahkan bunga cicilan dari pembiayaan hanya sebesar tiga persen. 

"Nanti bunganya akan berputar kembali ke BUMDes," ucap Rizki.

Editor: Aditya Pratama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut