Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kisah Sukses UMKM Kuliner Kurma yang Tumbuh Bersama Rumah BUMN BRI Jakarta
Advertisement . Scroll to see content

Kurma Termahal di Dunia, Ada yang Tembus Rp500.000 per Kg

Jumat, 31 Maret 2023 - 14:54:00 WIB
Kurma Termahal di Dunia, Ada yang Tembus Rp500.000 per Kg
Kurma merupakan salah satu buah yang identik dengan Bulan Ramadan. (Foto: dok iNews)
Advertisement . Scroll to see content

2. Kurma Barhi

Kurma yang berbentuk mirip seperti duku ini menjadi kurmal termahal di dunia karena keunikannya, yakni berwarna kuning.

Kurma yang berasal dari Basra, Irak, biasanya disarankan untuk orang-orang yang tidak terlalu menyukai manis yang pekat seperti kurma yang lainnya. 

Harganya per kilogram bisa mencapai Rp200.000 sampai Rp300.000 per kilogram. Bahkan harga kurma Barhi kuning yang segar (tidak diawetkan) bisa lebih mahal. 

3. Kurma Sukkari

Kurma ini memiliki bentuk bulat dengan warna kuning keemasan. Banyak orang suka memakannya langsung atau dijadikan isian roti, topping sereal, atau dijus. 

Dibandingkan jenis lainnya, Kurma Sukkari terkenal memiliki daya tahan yang lebih lama. Harganya berkisar antara Rp135.000 hingga Rp180.000 per Kg.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut