Libur Tahun Baru Selesai, 684.200 Kendaraan Kembali ke Jabotabek
Minggu, 05 Januari 2025 - 20:05:00 WIB
2. Arah Barat (Merak)
Lalin kembali ke Jabotabek dari arah Merak melalui GT Cikupa Jalan Tol Tangerang-Merak sebesar 192.451 kendaraan, meningkat sebesar 2,62 persen dari lalin normal.
3. Arah Selatan (Puncak)
Sementara itu, jumlah kendaraan yang kembali ke Jabotabek dari arah puncak melalui GT Ciawi Jalan Tol Jagorawi mencapai 162.243 kendaraan, meningkat 21,44 persen dari lalin normal.
“Jasa Marga juga mencatat masih tingginya arus kendaraan menuju Jabotabek pada Sabtu, (4/12/2025) di GT Cikampek Utama, sebanyak 44.963 kendaraan meningkat 63,2 persen dari lalin normal 27.558 kendaraan,” ujar Lisye.
Editor: Reza Fajri