Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Respons Purbaya soal Rupiah Loyo Nyaris Rp17.000 per Dolar AS saat IHSG Terus Ngegas
Advertisement . Scroll to see content

MNC Sekuritas Prediksi IHSG Hari Ini Lanjutkan Penguatan, Berikut 4 Saham Pilihan

Jumat, 28 April 2023 - 09:24:00 WIB
MNC Sekuritas Prediksi IHSG Hari Ini Lanjutkan Penguatan, Berikut 4 Saham Pilihan
MNC Sekuritas memprediksi IHSG hari ini, Jumat (28/4/2023) masih menguat. (Foto: dok Inews)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - MNC Sekuritas memprediksi Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini, Jumat (28/4/2023), masih melanjutkan penguatan dan menguji level 6.961-7.159.

Pada perdagangan Kamis (27/4/2023), IHSG ditutup menguat 0,5 persen ke level6,945 dan disertai dengan adanya peningkatan volume pembelian. Penguatan IHSG pun mampu menembus MA200.

"Hal tersebut berarti pergerakan IHSG masih akan melanjutkan penguatannya untuk menguji kembali area 6,961-7,159 pada label hitam," tulis MNC Sekuritas dalam risetnya, Jumat (28/4/2023).

Meski demikian, cermati akan adanya skenario alternatif merah, dimana penguatan IHSG akan relatif terbatas ke area 7,061 untuk membentuk wave [d] pada triangle pattern-nya.

Untuk IHSG hari ini diperkirakan akan bergerak pada support 6,868, 6,735 dan resistance 6,961, 6,987.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut