Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : MNC Sekuritas dan CGS International Sekuritas Tawarkan Waran Terstruktur Seri 10
Advertisement . Scroll to see content

Outlook MNC Asset Management 27 Januari: Pemulihan Ekonomi & Investasi!

Kamis, 21 Januari 2021 - 18:29:00 WIB
Outlook MNC Asset Management 27 Januari: Pemulihan Ekonomi & Investasi!
PT MNC Asset Management (MAM) akan menggelar webinar dengan pembahasan market outlook 2021 pada  Rabu, 27 Januari 2021 mendatang. (Foto: MNC Group)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - PT MNC Asset Management (MAM) akan menggelar webinar dengan pembahasan market outlook 2021 pada  Rabu, 27 Januari 2021 mendatang. Pada pembahasan market outlook ini, tema yang diangkat adalah “Precious Moment to Invest Amidst Pandemic.”

Dalam webinar ini, MNC Asset akan menyampaikan secara komprehensif bahwa tahun 2021 merupakan tahun pemulihan ekonomi dan perdagangan. Hal ini dipicu dengan adanya vaksinasi yang mulai masif dilakukan oleh berbagai negara. Head of Investment MAM, Ipan Samuel mengatakan, “Seiring dengan peningkatan akses terhadap vaksin dan aktivitas vaksinasi yang semakin masif, tentunya hal ini akan mendorong pemulihan ekonomi secara global.”

Kondisi di dalam KRL Solo-Yogyakarta saat ujicoba, Kamis (21/1/2021). Foto: Ary Wahyu Wibowo

Menurut Ipan, jika vaksinasi berjalan efektif maka dampaknya akan positif, namun ada risiko juga dari sentimen ini yakni apabila vaksinasi terkendala dan mitigasi pandemi Covid-19 tidak berjalan dengan baik maka pemulihan ekonomi tidak akan tumbuh sesuai prediksi.

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut