Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : 27 Tahun Majukan Negeri, Bank Mandiri Jangkau 60.000 Penerima Manfaat
Advertisement . Scroll to see content

Pertamina Goes To Campus 2025: Jaring Talenta Berprestasi Demi Energi Masa Depan

Jumat, 11 Juli 2025 - 14:38:00 WIB
Pertamina Goes To Campus 2025: Jaring Talenta Berprestasi Demi Energi Masa Depan
Pertamina meluncurkan Pertamina Goes To Campus (PGTC) 2025 dalam rangka mendukung pengembangan energi baru terbarukan. (Foto: dok Pertamina)
Advertisement . Scroll to see content

Direktorat Sumber Daya Manusia (SDM) Pertamina juga berupaya melakukan lompatan besar, tidak hanya berfokus pada Industri 4.0 tapi harus melompat ke era Industri 5.0.

"Jadi nanti seluruhnya berbasis kepada Era 5.0, dimana nanti cara kerja berubah, budaya berubah, sehingga nanti semua akan efisien dan cepat. Ini mungkin adalah sebuah perubahan besar dalam proses transformasi Pertamina,” ujarnya.

Andy melanjutkan, Pertamina juga akan fokus ke pengembangan program People Development.

"Saat ini Pertamina telah membentuk ekosistem people development mulai dari Pertamina University, Pertamina Corporate University, hingga Pertamina Energy Institute,” katanya.

Vice President Corporate Communication Pertamina Fadjar Djoko Santoso menambahkan, PGTC 2025 merupakan program tahunan Pertamina sebagai wadah pemberdayaan generasi muda untuk berorientasi menjawab tantangan berkelanjutan.

Informasi lengkap mengenai jadwal, mekanisme dan persyaratan masing-masing kompetisi dapat diakses melalui www.pgtc.id dan www.pertamuda.id

Editor: Rizqa Leony Putri

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut