Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Kunjungan Wisman Januari-September 2025 Naik 10,22 Persen, Terbanyak dari Malaysia
Advertisement . Scroll to see content

Pesawat Tabrak Garbarata di Bali, Batik Air Lakukan Investigasi

Minggu, 23 Mei 2021 - 14:29:00 WIB
Pesawat Tabrak Garbarata di Bali, Batik Air Lakukan Investigasi
Pesawat Batik Air tabrak gabarata di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali. Foto: Ist
Advertisement . Scroll to see content

Namun saat koordinasi masih berlangsung, tiba-tiba bagian atas permukaan mesin pesawat nomor satu (sebelah kiri) menyentuh bagian ujung garbarata. Atas kejadian tersebut, proses penurunan seluruh tamu, kru pesawat dan barang bawaan menggunakan tangga manual. 

"Penanganan berjalan dengan lancar dan sesuai prosedur," ujarnya. 

Soal penyebab insiden tersebut, Batik Air bersama dengan sejumlah pihak terkait sedang melakukan proses investigasi. Batik Air berupaya untuk meminimalisir dampak yang timbulkan supaya operasional penerbangan pesawat Batik Air lainnya tidak terganggu.

Editor: Jujuk Ernawati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut