Sosok Muhammad Sadad, Pemilik Erspo yang Daftarkan Logo Garuda di Jersey Timnas
Rabu, 19 Juni 2024 - 18:04:00 WIB
Sadad memulai bisnis tersebut saat masih menjadi mahasiswa Fakultas Ekonomi di Universitas Indonesia. Namun, dia terpaksa meninggalkan kuliahnya karena kesibukan menjalankan bisnis.
Tak hanya merilis produk pakaian, Sadad melebarkan sayap bisnisnya dengan mendirikan sub-brand Erigo Sport atau Erspo. Merek tersebut kini menjadi apparel lokal yang berfokus memproduksi pakaian olahraga.
Erspo berhasil mengamankan kontrak dengan PSSI senilai Rp16,5 miliar untuk menyediakan pakaian olahraga bagi Timnas Indonesia.
Editor: Aditya Pratama