BEI Gandeng Korea Investment (KIS) Kembangkan Produk Pasar Modal
Kamis, 11 Mei 2023 - 19:54:00 WIB
"Kami percaya bahwa KIS dapat menjadi mitra strategis kami untuk pengembangan berbagai produk baru di pasar modal di Indonesia," terangnya.
Deklarasi kerja sama BEI dan KIS mencakup penguatan kemitraan antara kedua lembaga tersebut, dalam berbagi informasi, pengalaman, serta mengembangkan berbagai produk baru,
"Juga meningkatkan literasi pasar modal masyarakat Indonesia," tuturnya.
Editor: Jeanny Aipassa