Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : KISI Luncurkan Fitur IPO dan Tampilan Baru KINDS di iKISI, Permudah Akses Investor
Advertisement . Scroll to see content

Cara Investasi untuk Anak Muda dengan Mudah dan Tepat

Rabu, 23 April 2025 - 18:28:00 WIB
Cara Investasi untuk Anak Muda dengan Mudah dan Tepat
Cara investasi untuk anak muda dengan mudah dan tepat sangat penting untuk diketahui. (Foto: Ilustrasi/Freepik)
Advertisement . Scroll to see content

3. Mulai dengan Modal Kecil

Mulai investasi dengan modal kecil agar risiko kerugian bisa ditekan. Sejumlah platform investasi memungkinkan bisa berinvestasi mulai dari Rp100.000.

4. Pilih Jenis Investasi

Terdapat berbagai instrumen yang cocok untuk anak muda dengan berbagai macam risiko, di antaranya deposito (risiko rendah), reksa dana (rendah-menengah), saham (tinggi), obligasi (rendah), P2P Lending (menengah), dan emas (rendah). 

5. Evaluasi Investasi secara Berkala

Selalu periksa perkembangan investasi Anda dan evaluasi secara rutin. Selain itu, Anda juga bisa menyesuaikan strategi investasi jika ada perubahan kondisi pasar atau tujuan investasi Anda.

Demikian ulasan cara investasi untuk anak muda dengan mudah dan tepat. Dengan perencanaan yang matang, pemilihan instrumen yang tepat, dan konsistensi, anak muda dapat memaksimalkan potensi keuntungan investasi. 

Editor: Aditya Pratama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut