IHSG Diprediksi Kembali Melemah Hari Ini di Kisaran 6.027-6.081
Adapun sejumlah rekomendasi saham yang dapat menjadi pertimbangan investor, antara lain sebagai berikut:
BBNI
Daily (5875) (RoE: 2.91%; PER: 33.27x; EPS: 177.32; PBV: 0.97x; Beta: 1.97): Pergerakan harga saham telah menguji garis MA 10 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama terbuka lebar. “Akumulasi” pada area 5775 – 5875, dengan target harga di level 6050, 6900 dan 7950. Support: 5450.
BJBR
Daily (1480) (RoE: 14.05%; PER: 8.54x; EPS: 173.94; PBV: 1.20x; Beta: 1.89): Pergerakan harga saham telah menguji garis MA 120 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama terbuka lebar. “Akumulasi” pada area level 1470 – 1480, dengan target harga secara bertahap di level 1510, 1530, 1610, 1695 dan 1775. Support: 1450.
DOID
Daily (376) (RoE: -1.73%; PER: -43.99x; EPS: -8.55; PBV: 0.76x; Beta: 3.17): Pergerakan harga masih bertahan di atas garis bawah dari bollinger dan terlihat pola upward bar yang mengindikasikan adanya potensi stimulus beli. “Akumulasi” pada area level 364 – 376, dengan target harga secara bertahap di level 390, 420, 494 dan 565. Support: 364, 346 & 330.
EMTK
Daily (2450) (RoE: 16.60%; PER: 72.26x; EPS: 33.63; PBV: 11.06x; Beta: 0.52): Pergerakan harga saham telah menguji beberapa garis MA 10 maupun MA 20 sehingga peluang terjadinya penguatan minimal menuju ke level resistance pertama terbuka lebar. “Akumulasi” pada area level 2400 – 2450, dengan target harga secara bertahap di level 2500, 2580, 2780 dan 2970. Support: 2380, 2340 & 2280.