IHSG Hari Ini Kembali Ditutup Terkoreksi ke 7.204, Transaksi Tembus Rp13,6 Triliun
Kamis, 12 Juni 2025 - 16:34:00 WIB
Sementara itu, sektor yang menguat yakni konsumer siklikal naik 0,12 persen, keuangan menguat 0,02 persen, dan transportasi naik 1,32 persen.
Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers yaitu saham PT Informasi Teknologi Indonesia Tbk (JATI) naik 34,58 persen ke Rp144, PT Krakatau Steel (Persero) Tbk (KRAS) naik 34,56 persen ke Rp183 dan PT Era Mandiri Cemerlang Tbk (IKAN) naik 34,58 persen di Rp78.
Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, PT Capitalinc Investment Tbk (MTFN) turun 25 persen ke Rp4, PT MPX Logistics International Tbk (MPXL) turun 14,81 persen ke Rp138 dan PT Bersama Mencapai Puncak Tbk (BAIK) turun 14,58 persen di Rp123.
Editor: Aditya Pratama