Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Hashim Ungkap Prabowo Sempat Ditawari Uang Sogok Rp16,5 Triliun: Ditolak Mentah-Mentah!
Advertisement . Scroll to see content

Rupiah Hari Ini Ditutup Menguat 45 Poin ke Rp16.294 per Dolar AS

Jumat, 07 Maret 2025 - 17:12:00 WIB
Rupiah Hari Ini Ditutup Menguat 45 Poin ke Rp16.294 per Dolar AS
Nilai tukar rupiah pada perdagangan hari ini ditutup menguat 45 poin atau 0,28 persen ke level Rp16.294 per dolar AS. (Foto: Dok. iNews.id)
Advertisement . Scroll to see content

Sementara dari sentimen dalam negeri, pasar merespon positif, setelah pemerintah pastikan harga pangan pokok tetap stabil dibulan Ramadhan 2025, meski ancaman cuaca ekstrem menjadi bayang-bayang yang mampu mengganggu pasokan yang mempengaruhi hasil panen sejumlah komoditas.

Selain itu, pemerintah bersama pelaku usaha terus berusaha menjaga harga pangan di tingkat konsumen tetap sesuai dengan harga eceran tertinggi (HET) dan harga acuan penjualan (HAP). Ini penting agar inflasi pangan tetap positif.

Berdasarkan data di atas, mata uang rupiah untuk perdagangan selanjutnya diprediksi bergerak fluktuatif dan ditutup melemah direntang Rp16.280-Rp16.340 per dolar AS.

Editor: Aditya Pratama

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut