20 Kontrak Migas Dipastikan Gunakan Gross Split
Minggu, 13 Mei 2018 - 21:11:00 WIB
1. Offshore North West Java, Yang berlokasi di Lepas Pantai Jawa Barat, dengan kontraktor PT Pertamina Hulu Energi.
Pemenang lelang tahun 2017
2. Andaman I, yang berlokasi di Lepas Pantai Aceh, dengan kontraktor Mubadala Petroleum (SE Asia) Ltd.
3. Andaman II, yang berlokasi di Lepas Pantai Aceh, dengan kontraktor Konsorsium Premier Oil Far East Ltd-KrissEnergy (Andaman II)BV-Mubadala Petroleum (Andaman II JSA) Ltd.
4. Merak Lampung, yang berlokasi di Lepas Pantai dan Daratan Banten-Lampung, dengan kontraktor PT Tansri Madjid Energi.
5. Pekawai, yang berlokasi di Lepas Pantai Kalimantan Timur, dengan kontraktor PT Saka Energi Sepinggan.