Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Prabowo Bertemu Dasco hingga Purbaya, Bahas Stabilitas Politik hingga Penguatan Pertumbuhan Ekonomi 
Advertisement . Scroll to see content

ADB Kembali Pangkas Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi RI 2019 Jadi 5,1 Persen

Rabu, 25 September 2019 - 16:06:00 WIB
ADB Kembali Pangkas Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi RI 2019 Jadi 5,1 Persen
Pertumbuhan ekonomi. (Foto: ilustrasi/Ant)
Advertisement . Scroll to see content

"Pada tahun 2020, investasi swasta akan terus membaik seiring dengan ekspektasi berbagai kebijakan reformasi baru untuk meningkatkan iklim usaha dan mempercepat modernisasi perekonomian," ucapnya.

Konsumsi rumah tangga, kata Wicklein, masih menjadi penopang utama pertumbuhan ekonomi. Ini ditopang oleh kenaikan pendapatan rumah tangga, pertumbuhan lapangan kerja, dan inflasi yang rendah. ADB memprediksi inflasi 2019 stabil di 3,2 persen sebelum naik tipis menjadi 3,3 persen pada 2020.

Kendati demikian, Indonesia masih menghadapi risiko eksternal akibat ketegangan dagang antara AS dan China. Situasi ini akan memperlemah ekspor Indonesia.

"Melemahnya investasi juga perlu menjadi perhatian dan Indonesia harus tetap melanjutkan langkah-langkah reformasi guna mendiversifikasi perekonomiannya dan bersiap meraih peluang terkait perubahan rantai pasokan global," tuturnya.

Editor: Rahmat Fiansyah

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut