Bangga Buatan Indonesia, Wamendag: Kita Mulai dari Diri Kita Sendiri
Selasa, 23 Maret 2021 - 15:02:00 WIB
“Dalam rangka apa ? Ekspor. Ekspor kita berjaya di tingkat global itu yang kita mau. Itu yang kita tanamkan untuk memastikan ekonomi kerakyatan wong cilik,” ujarnya.
Oleh karena itu, Jerry kembali mengajak kepada seluruh pihak untuk mulai menggunakan dan membeli produk dalam negeri. Karena menurutnya, kampanye bangga buatan Indonesia ini tidak ada artinya tanpa dukungan dari beberapa pihak.
“Ini bagian dari keberpihakan kita untuk mensupport produk kita agar bisa dibawa. Saya pikir ini tugas kita semua bukan pemerintah saja,” ucapnya.
Editor: Ranto Rajagukguk