Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Pramono Siapkan Kota Tua Jadi Ruang Berekspresi Mahasiswa IKJ
Advertisement . Scroll to see content

Di Depan Lulusan STAN, Sri Mulyani: Kalian Dibayari Negara, Tanggung Jawab Besar

Rabu, 14 Oktober 2020 - 11:58:00 WIB
Di Depan Lulusan STAN, Sri Mulyani: Kalian Dibayari Negara, Tanggung Jawab Besar
Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati. (Foto: Okezone)
Advertisement . Scroll to see content

"Jangan kalian menuntut orang lain, saat sekarang kalian akan dituntut untuk menjadi agen perubahan," ucapnya.

Sri Mulyani menilai, tak banyak orang yang berkesempatan masuk perguruan tinggi, termasuk STAN. Saat ini, hanya 9 persen masyarakat Indonesia yang mampu melanjutkan pendidikan ke jenjang perguruan tinggi.

"Sebagai masyarakat yang memiliki keberuntungan dan kesempatan mendapatkan pendidikan tinggi muncul tanggung jawab yang sangat besar. Artinya kalian akan dituntut untuk terus membangun dan memperbaiki negara dan bangsa kita," ucapnya.

Editor: Rahmat Fiansyah

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut