Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Jokowi Pindahkan Ibu Kota Jakarta ke Kaltim, Begini Perjalanan Pembangunan IKN
Advertisement . Scroll to see content

Konsesi Lahan di Ibu Kota Baru Dicabut, Ini Kata Perusahaan Sukanto Tanoto

Jumat, 20 September 2019 - 10:52:00 WIB
Konsesi Lahan di Ibu Kota Baru Dicabut, Ini Kata Perusahaan Sukanto Tanoto
Perkebunan milik APRIL Group (Foto: Ist)
Advertisement . Scroll to see content

“Namun, kami percaya pemerintah akan memberikan pertimbangan dan solusi terbaik dalam hal ini,” ucapnya.

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN), Bambang Brodjonegoro sebelumnya menyebut, konsesi lahan milik pengusaha Sukanto Tanoto akan dicabut. Proses itu tengah dilakukan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK).

Bambang yakin Sukanto Tanoto tidak akan keberatan dengan rencana pemerintah. Pasalnya, sejak awal pemberian konsesi sudah diberi tahu bahwa lahan tersebut bisa diambil sewaktu-waktu demi kepentingan negara.

"Sudah diantisipasi, mereka sudah diberi tahu oleh KLHK ketika dapat HTI, maka suatu saat kalau ada kebutuhan nasional bisa diambil atau ditarik, diambil setengah atau sepenuhnya," kata Bambang.

Editor: Rahmat Fiansyah

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut