Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Menkeu Purbaya Jadi Pengajar di SMAN 3 Jakarta, Paparkan Peran APBN dalam Perekonomian
Advertisement . Scroll to see content

LPDP Buka Lowongan Kerja 6 Posisi, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Rabu, 28 Juli 2021 - 16:12:00 WIB
LPDP Buka Lowongan Kerja 6 Posisi, Ini Syarat dan Cara Daftarnya
LPDP buka lowongan kerja untuk 6 posisi. (Foto: Pixabay)
Advertisement . Scroll to see content

Ketentuan:

1. Pelamar yang diproses lebih lanjut, akan dihubungi LPDP.

2. Seluruh kegiatan akan diselenggarakan di Jakarta.

3. Kegiatan seleksi tidak dipungut biaya.

4. Dapat bergabung segera setelah dinyatakan lulus pada tahap akhir.

5. LPDP hanya menerima lamaran yang ditujukan pada email [email protected].

Setelah itu, pelamar bisa mengirimkan berkas persyaratan, di antaranya Curriculum Vitae (CV), ijazah asli, transkrip asli, KTP, NPWP, dan pas foto. File berukuran maksimal 1 Mb dengan format JPG atau PDF.

Untuk pelamar Desain Grafis (PKDG) dan Content Creator (PKCC) wajib melampirkan portfolio dengan ukuran maksimal 5 Mb. Informasi pendaftaran lebih lanjut bisa dilihat di Instagram LPDP @lpdp_ri. 

Sebagai informasi, LPDP merupakan lembaga yang mengelola Dana Abadi Pendidikan. LPDP menyelenggarakan program beasiswa magister/doktoral untuk putra-putri terbaik Indonesia, pendanaan riset komersial/implementatif untuk mendorong inovasi, serta rehabilitasi fasilitas pendidikan yang rusak karena bencana alam.

Editor: Jujuk Ernawati

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut