Banjir Rendam 5 Kecamatan di Barru Sulsel, BPBD Tetapkan Status Siaga 24 Jam
Jumat, 20 Desember 2024 - 06:59:00 WIB
Kabid Pencegahan dan Kesiapsiapgaan BPBD Barru Abdul Muhaemin Hasan mengatakan, pihaknya telah menetapkan status Siaga 24 jam untuk memantau perkembangan situasi. Selain mengevakuasi warga, petugas bersama relawan terus bersiaga untuk mengantisipasi kemungkinan banjir susulan akibat hujan yang belum mereda.
Hingga saat ini, tim gabungan terus bersiaga untuk membantu warga terdampak dan mengantisipasi potensi banjir susulan. Pemerintah daerah mengimbau masyarakat selalu waspada dan segera mengungsi jika kondisi memburuk.
Editor: Donald Karouw