Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Dampak CSR terhadap Loyalitas Karyawan dan Konsumen
Advertisement . Scroll to see content

Catat! Ini 4 Cara Membagi Waktu untuk Berolahraga, Salah Satunya Bikin Jadwal

Jumat, 13 Oktober 2023 - 14:07:00 WIB
Catat! Ini 4 Cara Membagi Waktu untuk Berolahraga, Salah Satunya Bikin Jadwal
Deretan cara membagi waktu untuk berolahraga. (Foto: AladinMall)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Selain membuat jadwal, ada beberapa cara membagi waktu untuk berolahraga yang bisa Anda terapkan. Bila perlu, ajak teman agar kegiatan berolahraga tidak membosankan. 

Idealnya, olahraga dilakukan dua kali dalam sehari. Namun, bagi para pekerja, olahraga dua kali sehari justru memicu kelelahan sehingga mengalami penurunan produktivitas. 

Agar seimbang, berikut ini cara membagi waktu untuk berolahraga rutin tanpa mengganggu kesibukan. 

Cara Membagi Waktu untuk Berolahraga

Buat Jadwal Khusus Olahraga

Meski banyak pekerjaan yang harus diselesaikan, luangkan waktu untuk berolahraga. Tak harus lama, cukup sediakan waktu 15 hingga 30 menit setiap hari. Pastikan kamu mentaati jadwal yang telah dibuat, usahakan dengan durasi dan waktu yang sama.

Pilih Olahraga yang Paling Disukai

Olahraga bisa dimulai dari apa yang disukai. Jadi, pilihlah olahraga yang disukai untuk dilakukan setiap hari. Selain olahraga individu, olahraga permainan seperti bulu tangkis, basket dan tenis meja layak jadi menyenangkan 

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut