Chord Gitar dan Lirik Lagu Andai Ku Tahu - Ungu
JAKARTA, iNews.id - Chord gitar dan lirik lagu Andai Ku Tahu, lagu religi yang dipopulerkan grup band Ungu.
Dirilis pada 2006, lagu Andai Ku Tahu ini menjadi bagian dalam album bertajuk SurgaMu milik Ungu.
Inilah chord gitar dan lirik lagu Andai Ku Tahu dari Ungu.
Intro : A
A
andai ku tahu
Bm
kapan tiba ajalku
E
ku akan memohon
A
Tuhan tolong panjangkan umurku
A
andai ku tahu
Bm
kapan tiba masaku
E
ku akan memohon
A
Tuhan jangan Kau ambil nyawaku
A Bm
aku takut akan semua dosa dosaku
E A
aku takut dosa yang terus membayangiku
(Intro)
A Bm E A
A Bm
Andai ku tahu malaikatMu kan menjemputku
E A
izinkan aku mengucap kata tobat padaMu
A Bm
aku takut akan semua dosa2ku
E A
aku takut dosa yang terus membayangiku
A Bm
ampuni aku dari segala dosa dosaku
E A
ampuni aku menangisku bertobat padaMu
Itulah chord gitar dan lirik lagu Andai Ku Tahu milik band Ungu.
Editor: Komaruddin Bagja