Febrlia Primanti Ajak Penggemar Bernostalgia saat Membawakan Lagu Kamu
JAKARTA, iNews.id - Juara Kontes Primadona Pantura MNCTV 2023, Febrilia Primanti atau kerap disapa Fey, berhasil menghibur para penonton Kopi Bajawa. Dia tampil di Depok, Jumat (1/12/2023) dalam acara Journey Of Stars X Bajawa.
Fey membawakan Lagu Kamu dari Coboy Junior yang sukses membuat suasana semakin meriah. Fey berhasil mengajak para penonton bernyanyi bersama. Ditambah alunan dangdut yang membuat para penonton berjoget sekaligus bernyayi bersama.
Fey yang tampil dengan nuansa merah jambu tampil memukau dan berhasil menambah kemeriahan acara Journey Of Star X Bajawa. Ditambah lagu Kamu sudah tidak asing di telinga para penggemar, sehingga mereka semakin terhibur dan menikmati suasana.
—
PT Suara Mas Abadi mengembangkan diri dengan membentuk divisi digital yang diberi nama StarHits dengan fokus untuk monetisasi aset digital MNC group, bekerjasama dengan banyak konten kreator untuk memproduksi konten yang bermutu.
StarHits juga ditunjuk oleh YouTube sebagai MCN (Multi Channel Network). Selain menyediakan layanan dalam pengelolaan konten, StarHits memiliki tujuan untuk mendistribusikan konten secara efektif ke seluruh platform media untuk meningkatkan jangkauan audiens, perlindungan konten atau hak cipta, & monetisasi konten.
Temukan kami di:
Website: https://www.starmedianusantara.com/
Facebook: https://www.facebook.com/starmedianusantara
Twitter: https://twitter.com/smn_channel
Instagram: https://www.instagram.com/starmedianusantara
Editor: Elvira Anna